Suporter Lega! PSSI Resmi Pecat Patrick Kluivert, Tapi Nama STY Disebut-sebut

Kontrak yang semula berdurasi dua tahun diputus karena gagal membawa Timnas Indonesia melaju di kualifikasi Piala Dunia 2026.

“Penghentian kerja sama ini dilakukan atas dasar persetujuan kedua pihak, dengan mempertimbangkan arah strategis pembinaan Timnas ke depan,” tulis pernyataan resmi PSSI.

Selain Patrick, seluruh tim kepelatihan asing yang dibawanya — termasuk Alex Pastoor, Denny Landzaat, Gerald Vanenburg, dan Quentin Jakoba — juga ikut berpisah dengan skuad Garuda.

Kini, publik sepak bola Indonesia menanti langkah selanjutnya: siapa pelatih baru yang akan dipercaya memimpin Timnas menuju era kebangkitan baru?(Wartabanjar.com/Berbagai Sumber)

editor: nur muhammad

Baca Juga :   Arbeloa Tak Ragukan Komitmen Pemain Real Madrid di Bawah Kepelatihannya

Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

BERITA LAINNYA

TERBARU HARI INI

paling banyak dibaca