Video Viral Kondisi Terkini Noor Shiva Korban Ambruknya Alfamart Gambut, Pesan Pilu Minta Doa Kesembuhan

    WARTABANJAR.COM – Beredar viral pesan meminta kesembuhan Noor Shiva, korban ambruknya Alfamart Gambut di Jalan A Yani km 14 Kecamatan Gambut, Kabupaten Banjar.

    Dalam pesan berantai segenap kerabat meminta doa kesembuhan Noor Shiva korban ambruknya Alfamart Gambut.

    “Minta doanya untuk kesembuhan
    Noor Shiva
    Salah satu korban ambruknya alfa mart gambut km 14.
    Kab. Banjar / kalimantan selatan
    Noor Shiva adalah salah satu karyawan yang
    videonya viral saat evakuasi terlihat setengah
    badan kakinya terjepit,” tulis akun Instagram andreli_88 dari video Ihksan Auva M Said.

    Dalam video tampak Noor Shiva masih dalam kondisi belum stabil. Ia kerap mengucapkan momen kejadian ambruknya Alfamart Gambut.

    “Bedarah kepala Shiva,” ujarnya lirih.

    “Kawanan Shiva mana,” ucapnya lagi.

    Diketahui Noor Shiva adalah pegawai Alfamart, korban ambruknya Alfamart Gambut pada Senin (19/4).

    Keberadaan Noor Shiva diketahui relawan di awal ambruknya Alfamart Gambut.

    Saat diselamatkan, wajah Noor Shiva berdarah di bagian kiri pelipis. Seperti luka yang tampak di video viral.

    Shiva salah satu korban yang kemudian dilarikan ke RS Sultan Agung Banjarbaru.

    Saat ini wartabanjar.com belum dapat mengonfirmasi pihak keluarga. Dari penuturan Noor Shiva, ia mengalami luka di bagian kepala.(aqu)

    @habarbaritokuala

    Minta doa x untuk kesembuhan ..Noor ShivaKorban runtuhan alfa mart gambut km 14.Kab. Banjar / kalimantan selatan@M4£ Da”E #InfoKalimantan #Apahabar #BanjarMasin #SungaiGampa #RantauBadauh #BaritoKuala#KalimantanSelatan #KalimantanUtara#KalimantanBarat KalimantanTimurReporter: Amat Da E

    ♬ suara asli – Habar Barito Kuala – Habar Barito Kuala

    Editor Restu

    Baca Juga :   Inflasi Kalsel di Atas Rata-rata Nasional, Ini Empat Kabupaten dengan IPH Tinggi

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI