Kobra Sambur Nyelonong ke Dapur Rumah Warga Barabai, Satu Keluarga Sempat Panik

Usai dievakuasi, ular tersebut dibawa ke Markas Damkar HST untuk penanganan lanjutan dan selanjutnya akan dilepasliarkan kembali ke habitat alaminya yang jauh dari permukiman.

Petugas mengimbau masyarakat agar lebih waspada, terutama saat musim hujan, karena ular kerap mencari tempat hangat dan lembap di sekitar rumah.

Warga disarankan menutup celah-celah rumah, memasang kawat kasa di saluran air, serta menjaga kebersihan dapur dan kamar mandi agar tidak menjadi tempat persembunyian hewan melata.

Peristiwa ini menjadi pengingat bahwa kewaspadaan di lingkungan rumah tetap penting, karena ancaman bisa datang tanpa terduga, bahkan dari balik meja dapur.(wartabanjar.com/Adew)

editor: nur_muhammad

Baca Juga :   Konsleting Diduga Jadi Penyebab Kebakaran di Landasan Ulin, Kerugian Capai Rp30 Juta

Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

BERITA LAINNYA

TERBARU HARI INI

paling banyak dibaca