Bacaan Niat, Tata Cara dan Batas Waktu Pembayaran Zakat Fitrah

Bayi Baru Lahir Wajib Dibayarkan Zakat Fitrah atau Tidak?

Waktu wajib bayar zakat fitrah ini juga bisa menjadi dasar apakah bayi baru lahir juga wajib bayar zakat fitrah atau tidak.

Ustadz Abdul Somad menegaskan, bahwa siapapun yang hidup mulai dari adzan magrib sampai khatib naik mimbar, maka wajib baginya membayar zakat fitrah.

Ini juga sama halnya berlaku pada bayi yang baru lahir.

Lebih jelas lagi, Ustadz Abdul Somad menerangkan, apabila seorang anak dilahirkan ketika malam hari raya, maka wajib untuk dibayarkan zakat fitrah untuknya, tetapi apabila anak tersebut lahir ketika khatib sudah naik ke atas mimbar, maka tidak wajib zakat fitrah baginya. (berbagai sumber)

Editor: Yayu

Baca Juga :   WASPADA! ‘Super Flu’ Subclade-K Menyebar di Indonesia, 62 Kasus Terdeteksi Sejak Agustus 2025

Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

BERITA LAINNYA

TERBARU HARI INI

paling banyak dibaca