Jelang Liburan Akhir Tahun 2020, Kucing Taylor Swift Trending di Google

Bulan lalu, online shop ternama Inggris, Matalan melihat data penelusuran Google untuk hewan peliharaan selebriti pada tahun 2020 dan menemukan bahwa trio kucing Swift adalah hewan peliharaan selebriti tahun ini yang paling banyak ditelusuri netizen. Kucing, yang sering muncul di Instagram Taylor Swift itu, menginspirasi lebih dari 979.000 pencarian. (brs)

Editor: Yayu Fathilal

Baca Juga :   KELAKUAN OKNUM APARAT! Polisi Curi Motor Rekan Sendiri di Barak Polresta Deli Serdang, Dijual Rp9,5 Juta

Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

BERITA LAINNYA

TERBARU HARI INI

paling banyak dibaca