WARTABANJAR.COM, BANJARMASIN – Dugaan percobaan bunuh diri terjadi di Jalan Gerilya Gang Bambu, Kelurahan Kelayan Timur, Kecamatan Banjarmasin Selatan, Kota Banjarmasin, Senin (17//7).
Diketahui sosok yang melakukan percobaan bunuh diri adalah seorang pria. Disebutkan korban masih dalam kondisi hidup saat akan dievakuasi.
Namun melawan warga yang akan menyelamatkannya. Hingga berita ini diturunkan, belum diketahui identitas korban.
Pihak kepolisian Banjarmasin Timur tiba di lokasi kejadian. Korban masih dalam kondisi hidup, namun belum bisa berkomunikasi.
Pihak kepoliisan akhirny memutuskan untuk mengevakuasi korban ke RSUD Ulin Banjarmasin.(ehn/dyn)
Baca juga
Mapala Jogja Meninggal Dunia di Gunung Raya Tanbu
Editor Restu