Dengan demikian, surat suara dan dokumen penting dapat didistribusikan tepat waktu.
Dengan persiapan yang matang dan upaya terus-menerus dalam meningkatkan kualitas percetakan, Perum PNRI berharap dapat memberikan kontribusi positif dalam pelaksanaan Pemilihan Umum 2024.
Kelancaran distribusi surat suara dan dokumen penting diharapkan dapat mendorong masyarakat menggunakan hak pilihnya secara demokratis dan menjaga integritas proses demokrasi di Indonesia. (edj)
Editor: Erna Djedi