Polda Kalsel Musnahkan 35 Kg Sabu Jaringan Internasional

Ia juga mengucapkan, dengan pengungkapan kali ini pihaknya berhasil memyelamatkan sebangak 350 ribu jiwa dari bahaya markoba.

Sementara itu, Gubernur Kalsel, Sahbirin Noor mengucapkan, terimakasih dan juga mengapresiasi atas keberhasilan Ditresnarkoba Polda Kalsel, yang telah berhasil menggagalkan peredaran barang haram tersebut.

“Karena ini sangat besar dampaknya bagi masyarakat kita, apabila sampai tersebar,” ucap pria yang kerap disapa Paman Birin itu.

“Karena ini adalah musuh yang nyata saat ini bagi seluruh masyarakat banua dan juga seluruh dunia,” lanjutnya.

Paman Birin juga mengimbau, kepada seluruh pihak agar bisa bekerja sama, baik masyarakat, kepolisian, pemerintah, untuk memberantas peredaran narkoba ini.

“Karena kalau tidak dengan bekerja sama, permasalahan ini tidak akan oernag habis,” pungkasnya. (Qyu)

Editor Restu

Baca Juga :   Pemkab Banjar Petakan Ulang Desa Tanpa Sinyal, Libatkan Operator Telekomunikasi

Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

BERITA LAINNYA

TERBARU HARI INI

paling banyak dibaca