Diakhir pemaparannya, Sekda mengajak seluruh ASN, terutama PPPK agar menjadi pioneer di unit kerjanya dan dapat menciptakan sinergitas yang baik dengan ASN maupun Non ASN di tempat kerjanya masing-masing.
Baca Juga : Disbudporpar Tanah Bumbu Dorong Anak Muda Berkarya Menulis Sastra
Penutupan orientasi PPPK ditandai dengan pelepasan tanda peserta secara simbolis oleh Sekda H Ambo Sakka. Orientasi yang dilaksanakan 1 – 10 Maret 2023 tersebut diikuti sebanyak 36 peserta. (ddi)
Editor : Hasby

