WARTABANJAR.COM, BANJARMASIN – Aksi seorang wanita mengendarai sepeda motor tanpa busana menghebohkan jagat maya.
Tampak dalam video yang dibagikan instagram kalselmaju official, seorang wanita mengendarai sepeda motor di Jalan Pramuka Banjarmasin dengan tanpa busana.
Dalam video, ia mengenakan helm, bra dan celana dalam. Tanpa baju yang menutupi tubuhnya. Ia tampa santai berlalu di Jalan Pramuka Banjarmasin.
“Wanita tanpa busana berkeliaran.
Seorang wanita tanpa busana yang berkendara di Jalan Pramuka Banjarmasin Kalsel, membuat warga resah, belum diketahui pasti apa motif dan bagaimana kondisi kesehatan si ibu tersebut. Menurut pían kyp sanak?.”
Tak berselang lama muncul pesan dari keluarga yang juga tersebar viral. Disebutkan sosok wanita tersebut menderita gangguan jiwa.
Disebutkan wanita tersebut stres karena permasalahan dengan suaminya. Pihak keluarga berencana untuk membawanya berobat di RS jiwa.
Baca Juga
Ini Kata Poliis Soal Temuan Harta Karun di Desa Sungai Rangas
“Assalamualaikum..
Mohon maaf terkait pengendra sepeda motor binian yang kada bebaju.
Kawakah minta tolong permintaan abahnya dihapus aja.
Itu kaka kami, ini sudah dipadahi, sidin dasar
akhir2 nih agak stres, pas kebanyakan masalah.
Pas tekalahi juwa wan lakinya.
Makanya kami lagi berunding nih skluarga rencana mau dirawat d rs jiwa…” (aqu)
Editor Restu