Ketidakpastian Global Dorong Harga Emas Cetak Rekor

    WARTABANJAR.COM, BANJARMASIN- Harga emas melonjak di atas ambang batas bersejarah US$ 2.700 per ons pada Jumat (18/10/2024) didorong meningkatnya ketegangan di Timur Tengah, ketidakpastian Pilpres AS, dan melemahnya ekspektasi kebijakan moneter.

    Harga emas di pasar spot naik 1% menjadi US$ 2.720 per ons.

    Adapun secara mingguan naik 2,4%, sementara harga emas berjangka AS ditutup lebih tinggi 0,8% menjadi US$ 2.730.

    “Dengan meningkatnya konflik, terutama setelah Hizbullah mengumumkan akan meningkatkan perang dengan Israel, para investor beralih ke emas,” kata analis logam mulia Heraeus Metals, Alexander Zumpfe dikutip CNBC International.

    BACA JUGA: PBB Prihatin Kondisi Kelaparan 2,3 Juta Warga Gaza yang Bersifat Sistemik

    BACA SELENGKAPNYA: Ketidakpastian Global Dorong Harga Emas Cetak Rekor

    Editor: Yayu

    Baca Juga :   Kementerian PUPR Stop Proyek Infrastruktur Besar, Ini Alasannya

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI