Wabup Banjar Berharap Angka Stunting di Wilayahnya Turun

    Baca juga: Kirim Bawang Bombay Ilegal, Seorang Tersangka Diamankan Polisi

    “Pada bulan Juni ada gerakan serentak pengukuran dan intervensi pencegahan stunting dengan jumlah sasaran 37 ribu anak yang datang di Posyandu, diukur dan ditimbang sebanyak 95,58 persen sehingga berdasarkan Elektronik Pencatatan dan Pelaporan Gizi Berbasis Masyarakat (E-PPGBM) pada bulan Juni angka stunting di Kabupaten Banjar sebesar 24,44,” rinci Yasna.

    Yasna berharap gerakan serentak yang telah dilaksanakan berlanjut setiap bulannya sehingga dari 95 persen tersebut dapat meningkat lagi bulan depan agar seluruh sasaran yang ada di Kabupaten Banjar semuanya telah diukur dan ditimbang.

    Turut hadir Asisten Bidang Perekonomian dan Pembangunan Ikhwansyah, Direktur RSUD Ratu Zalecha Martapura Arief Rachman, Camat Kertak Hanyar Gusti M Noviar Hidayat dan Camat Gambut Ahmad Fauzan. (Sidik Purwoko)

    Baca juga: KPK Umumkan Empat Tersangka Kasus Pemkot Semarang, Termasuk Hevearita Gunaryanti?

    Editor: Sidik Purwoko

     

    Baca Juga :   Pansus DPRD Kota Banjarmasin Bahas Raperda Penyelenggaraan Kearsipan

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI