Sudah Ribuan Unit Ludes, ini Alasan NMAX TURBO Jadi Primadona Baru Yamaha

    Ia mengatakan hal ini tentunya akan lebih mempermudah konsumen untuk memiliki NMAX baru, yang sesuai dengan kebutuhan, kemampuan, dan juga karakter berkendara mereka.

    Lantas apa saja varian yang terdapat pada NMAX generasi terbaru dan apa perbedaan diantara varian-varian tersebut?

    Simak penjelasannya di bawah ini :

    Varian
    NMAX Neo (Standard)
    NMAX Neo S Version
    NMAX “TURBO”
    NMAX “TURBO” TECHMAX
    NMAX “TURBO” TECHMAX ULTIMATE

    Harga*
    Rp32,700,000
    Rp33,700,000
    Rp37,750,000
    Rp43,250,000
    Rp45,250,000

    Warna
    Black, Red, White, Dull Blue
    Magma Black, Elixir Dark Silver
    Magma Black
    Magma Black

    Fitur Berkendara yang Tersedia

    Y-Connect
    Rear Sub Tank Suspension**
    Electric Power Socket Type C***
    Smart Key System
    YECVT
    TCS
    ABS
    TFT Infotainment Display
    Navigation System
    TechMAX Special Parts
    Damper & Special Muffler Cover

    *Harga rekomendasi On The Road (OTR) Jakarta
    **Tersedia setelan pre-load dalam 2 pilihan untuk varian NMAX “TURBO” TechMAX ke atas
    ***Tersedia Power Outlet Tipe C untuk varian NMAX “TURBO” TechMAX ke atas

    Ramah di Kantong

    Banyaknya varian yang dimiliki NMAX generasi teranyar, tentunya membuat harga motor tersebut menjadi lebih beragam.

    Bahkan untuk varian NMAX Neo bisa ditebus oleh konsumen dengan budget diangka 32 jutaan untuk yang Standard, dan 33 jutaan untuk tipe S Version.

    Kendati belum dilengkapi dengan teknologi YECVT, namun NMAX Neo tetap menawarkan berbagai fitur unggulan yang dapat mendukung aktivitas berkendara penggunanya menjadi lebih berkualitas dan nyaman.

    Baca Juga :   Bamboo Rafting di Loksado HSS Tutup NMAX Turbo Tour Boemi Nusantara 2024 di Kalsel

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI