Menurut dia, pameran ini memainkan peran penting bagi para pelaku industri tekstil di Indonesia. Dia menilai, pameran ini menjadi wadah untuk merintis, memperluas hingga memimpin transformasi sektor tekstil dan garmen lokal dengan memperkenalkan teknologi baru dari dunia
“Untuk pameran tahun ini teknologi yang akan ditampilkan adalah teknologi terbaru yang mendukung konsep sustainable fashion, energy eficiency dan digitalisasi,” ujarnya.
Ada pun Peraga Expo menargetkan akan ada sebanyak 12.000 pengunjung dari kalangan profesional maupun pelajar yang akan hadir memadati area pameran Indo Intertex 2024. (Sidik Purwoko)
Editor: Sidik Purwoko