Aditya Putra Dewa Ucapkan Salam Perpisahan ke Barito Putera, Pilih Membela Klub Ini

    “Berat bagi seorang anak keluar dari rumah yang dia cintai, tapi inilah kehidupan yang harus terus kita jalani,” ungkap Dewa pada Sabtu (8/4/23).

    “Saya berharap ini bukanlah sebuah perpisahan, melainkan sebuah waktu yang akan membuat kita semakin kuat satu sama lain,” imbuhnya.

    “Sekali keluarga Selamanya keluarga”

    SALAM BARITO
    Salam Kekeluargaan
    WASAKA💛💛💛💛

    Tulis Aditya Putra Dewa sebagai salam perpisahan dengan Barito Putera di laman medsos resmi miliknya. (edj/beragai sumber)

    Editor: Erna Dedi

    Baca Juga :   Prediksi Brentford vs Liverpool Malam Ini: The Reds Incir Kemenangan Pertama pada Premier League 2025

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI