Terungkap Penipuan Modus Masuk Akpol, Dimintai Rp 600 Juta Agar Lolos

    “Yang menerima uang hasil kejahatan mereka masih kita lakukan pengejaran,” terang Kabidhumas.

    Kabidhumas mengimbau kepada masyarakat bahwa rekrutmen Anggota Polri itu menerapkan prinsip BETAH (Bersih, Transparan, Akuntabel dan Humanis). Jadi siapapun bisa mendaftar dan masuk tanpa bayar sepeser rupiah pun.

    “Percaya diri dengan kemampuan dan terlebih penting adalah mempersiapkan diri jauh-jauh hari karena masuk menjadi anggota Polri tidak instan, jangan percaya kalau ada orang menawarkan diri bahwa bisa memasukkan menjadi anggota Polri dengan membayar sejumlah uang, wajib tidak percaya,” tegasnya. (edj)

    Editor: Erna Djedi

    Baca Juga :   Gugur Dalam Serangan KKB Pimpinan Bumiwalo Telenggen, Bripka Anumerta Ronald M Enok Dimakamkan di Sentani

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI