Optimasi Lahan di Kabupaten Banjar, Targetkan 700 Hektar

    Pada kegiatan itu juga diserahkan secara simbolis bantuan Pompa Air yang diserahkan oleh perwakilan BPTP Provinsi Kalsel Sigit Susanto kepada ketua Gapoktan Warga Bersatu Desa Tambak Anyar dan bantuan racun tikus yang diserahkan Plt Kadis TPH Banjar kepada perwakilan Gapoktan Desa Tambak Anyar.

    Kegiatan ini dihadiri Camat Martapura Timur Guslan, Pembakal setempat, dan ketua Gapoktan Desa Tambak Anyar. (bjr)

    Editor : Hasby

    Baca Juga :   Balai Wilayah Sungai Gunakan Pompa Atasi Genangan Air di Jalan Beruntung Jaya

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI