Begini Gerakan Membela Diri Saat Posisi dibawah

    1. Secara psikis, berupaya tenang. Awasi pergerakan lawan. Ketenangan membuat kita mudah berpikir untuk melakukan teknik-teknik beladiri yang efektif.
    2. Selalu mengupayakan posisi menghadap lawan. Jika saat kita duduk, berbaring atau jatuh, kemudian lawan menyerang dari samping atau belakang, segera memutar badan untuk menghadap lawan. Ini memudahkan kita melihat pergerakan.
    3. Jika lawan sudah dalam posisi rapat dengan kita dan tak ada kesempatan kita mengubah posisi untuk menghadapi lawan, maka serang titik-titik lemah di tubuh lawan.
    4. Dalam posisi rapat dan bergumul, hambat pergerakan lawan dengan mengunci pinggang atau kaki atau tangan lawan.
    5. Jika kita sudah bisa menguasai lawan, segera bangkit, dan pastikan lawan dapat dilumpuhkan sehingga tak balik menyerang lagi.

    Lebih jelasnya tentang cara membeladiri yang kami sampaikan di atas, Anda bisa simak tahapan latihannya melalui dua video berikut ini.

    Juga perhatikan gerakan berikut :

    Editor : Hasby

    Baca Juga :   KLHK Stop Pembangunan Resort Mewah di Takisung

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI