Kalah dari Persik, Persikabo 1973 Terdegradasi Terlepar dari Liga 1

WARTABANJAR.COMPersikabo 1973 resmi menjadi tim pertama yang terdegradasi ke Liga 2 musim depan

Sejak awal musim, penampilan Persikabo tidak maksimal dan terus berkutat di papan bawah

Persikabo 1973 terlempar dari Liga 1 setelah dikalahkan Persik Kediri dengan skor telak 5-2

Stiker Persik Kediri Flavio Silva tampil luar biasa dengan mencetak 5 gol di pertandingan ini.

Persikabo 1973 harus merangkak lagi di Liga 2 pada musim depan. (berbagai sumber)

Editor: Erna Djedi

Baca Juga :   Nasib Amorim Usai Manchester United Hancur di Piala FA, Kandidat Pengganti Mencuat

Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

BERITA LAINNYA

TERBARU HARI INI