Cukup Bawa 2 Dokumen, Begini Cara Mudah Cetak Rekening Koran di Bank Kalsel

WARTABANJAR.COM, BANJARMASIN- Syarat pencetakan rekening koran untuk nasabah Bank Kalsel.

Bagi nasabah Bank Kalsel yang ingin mencetak rekening koran untuk keperluan pribadi, caranya gampang saja.

Nasabah bersangkutan cukup datang langsung ke Bank Kalsel terdekat, dengan membawa sejumlah persyaratan yang diperlukan.

BACA JUGA: Israel Makin Terjerumus Konflik, Putra Netanyahu Ganti Nama karena Takut Bertemu Umat Islam

Berikut syarat dokumen yang perlu disiapkan, yaitu:

  1. Kartu Identitas Diri (KTP)
  2. Buku Tabungan atau Kartu ATM yang terdaftar

Silakan datang langsung ke kantor Bank Kalsel terdekat untuk melakukan pencetakan rekening koran sesuai kebutuhan Anda.

Sebagai alternatif yang lebih praktis, Anda juga dapat melihat mutasi rekening melalui aplikasi Aksel by Bank Kalsel, cukup dengan masuk ke menu “Rekening Saya.”

Jangan lupa juga, aktifkan mobile banking Aksel by Bank Kalsel terlebih dahulu dengan mengunjungi kantor cabang terdekat. (yayu)

Editor: Yayu

Baca Juga :   Warga Bisa Lapor Gangguan Keamanan, Polres HST Resmikan Layanan WhatsApp Business SPKT

Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

BERITA LAINNYA

TERBARU HARI INI

paling banyak dibaca