Prabowo berharap kehadiran KEK Sanur sebagai pusat layanan kesehatan bertaraf internasional bisa menjadi simbol transformasi sistem kesehatan Indonesia yang inklusif dan berkeadilan. Dengan penguatan asuransi dan intervensi negara yang tepat, layanan medis premium bukan lagi milik segelintir orang, melainkan hak semua warga negara, termasuk mereka yang paling membutuhkan. (Berbagai sumber/Aar)
Editor: Andi Akbar

