“Kami sudah mengidentifikasi calon tersangka. Namun, penetapannya akan dilakukan setelah mekanisme gelar perkara,” tambahnya.
Dengan terbongkarnya kasus ini, masyarakat diimbau untuk lebih berhati-hati dalam membeli Minyakita, terutama dengan memastikan keaslian produk sebelum digunakan.(Wartabanjar.com/Beritasatu.com)
editor: nur muhammad