Susul Serangan Israel di Khan Younis, Netizen Pro Palestina Gaungkan Tagar #Alleyesonkhanyounis

    Penjajah Israel sebelumnya menuduh lembaga amal Al-Khair, yang menyediakan bantuan makanan untuk warga Jalur Gaza, mentransfer dana ke kelompok bersenjata Palestina dengan kedok kegiatan kemanusiaan.

    Di sisi lain, Mantan Perdana Menteri penjajah Israel, Ehud Olmert, memperingatkan pada hari Jumat lalu bahwa para pemimpin penjajah Israel dapat menghadapi tuntutan internasional dan surat perintah penangkapan atas kejahatan yang dilakukan terhadap warga Palestina di Tepi Barat.

    “Penjajah Israel tidak akan mempunyai pembelaan ketika dituduh melakukan kejahatan terhadap warga Palestina di Tepi Barat dan saya mengeluarkan peringatan ini karena jika kita terus berdamai dengan kejahatan terhadap Palestina di Yudea dan Samaria, sanksi yang serius dan menyakitkan akan dijatuhkan,” tuturnya. (berbagai sumber)

    Editor: Yayu

    Baca Juga :   Lagi, Aksi Diduga Gengster Banjarmasin di 2 Lokasi Resahkan Warga

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI