Exhuma Pecahkan Rekor 10 Juta Penonton, Ini Deretan Film Horor Korea Selatan Terseram

    WARTABANJAR.COM, BANJARMASIN- Film Exhuma terus memecahkan rekor di box office Korea Selatan.

    Pada 24 Maret, Dewan Film Korea mengumumkan bahwa film ini resmi mencapai lebih dari 10 juta penonton di bioskop.

    Pencapaian itu diraih Exhuma setelah menempati posisi pertama di box office selama 31 hari berturut-turut.

    Exhuma bukan hanya film pertama pada 2024 yang mencapai prestasi ini, tetapi juga film horor okultisme Korea Selatan pertama yang mencapai angka 10 juta penonton.

    Tentu saja hal ini adalah prestasi yang luar biasa karena Exhuma menjadi film Korea ke-23 dalam sejarah box office yang mencapai jumlah penonton tersebut, dan prestasi ini diraih dalam waktu kurang dari 32 hari.

    BACA SELENGKAPNYA DI SINI: Exhuma Pecahkan Rekor 10 Juta Penonton, Ini Deretan Film Horor Korea Selatan Terseram

    Editor: Yayu

    Baca Juga :   Mahalini dan Rizky Febian Harus Menikah Ulang

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI