Viral Pria Nekat Kenakan Cadar Masuk Masjid di Barisan Wanita

    WARTABANJAR.COMViral seorang pria memakai kedapatan memakai cadar dan menyatu bersama jemaah wanita, Minggu (24/3).

    Tampak dalam video yang dibagikan akun ndorobei sosok pria tersebut mengenakan gamis hitam, cadar, dan kacamata.

    Ia ditahan oleh seorang pria diduga pengurus masjid. Kemudian datang satu pria lainnya dan berusaha membuka jilbab dan cadar pria tersebut.

    Awalnya ia memberontak dan berusaha untuk kabur. Namun berhasil ditahan oleh kedua pria tersebut.

    Saat dibuka, ternyata memang benar sosok pria berambut pendek yang menyamar mengenakan cadar.

    Disebutkan lokasi kejadian di Masjid Jannatul Dirdaus Kanal Batua Raya Makassar.

    Tidak diketahui modus pria mengenakan cadar tersebut. Saat ditanya, ia hanya menunduk menutupi wajahnya. (atoe)

    Baca Juga

    Duh 5 Remaja Ngamar di Hotel di Banjarmasin Diamankan Polisi 

     

     

    View this post on Instagram

     

    A post shared by suwarto (@ndorobei.official)

    Editor Restu

    Baca Juga :   Alamak! Pria di Palangka Raya Ini Kaget Pas Buka Kamar Hotel Ternyata Open BO Gadis Tetangga, Berujung ke Polisi

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI