Ada Fenomena Fase Bulan Baru, Waspada Banjir Rob di Wilayah Pesisir Ini

    WARTABANJAR.COM, BANJARMASIN- Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan prakiraan cuaca nasional untuk Sabtu 9 Maret 2024. Prakirawan Idhan Abubakar meminta masyarakat khususnya di wilayah pesisir untuk waspada potensi banjir rob karena fenomena fase bulan baru.

    “Ada potensi banjir pesisir atau banjir rob akibat fenomena fase bulan baru yang bersamaan dengan jarak terdekat bulan ke bumi yang berpotensi terjadi di pesisir Sumatera Utara, Kepulauan Riau, pesisir Jawa Timur, dan pesisir Sulawesi Utara,” ungkap Idhan dalam siaran Info BMKG yang dipantau Beritasatu.com, Jumat (8/3/2024) malam.

    Selain itu, mayoritas kota-kota besar di Tanah Air pada Sabtu besok berpotensi hujan dengan intensitas ringan, sedang, hingga hujan disertai petir.

    BACA SELENGKAPNYA DI SINI: Ada Fenomena Fase Bulan Baru, Waspada Banjir Rob di Wilayah Pesisir Ini

    Editor: Yayu

    Baca Juga :   8 Wilayah Kalsel Status Waspada di Prakiraan Cuaca Hari ini

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI