Momen Paman Birin dan Istri Akrab Bercengkrama Bersama Ratusan Anak

    Penghargaan ini merupakan apresiasi kepada forum anak yang aktif, kreatif, dan inovatif dalam menjalankan perannya sebagai pelopor dan pelapor, untuk memastikan tercapainya pemenuhan hak dan perlindungan khusus anak, serta keterlibatan anak dalam proses perencanaan pembangunan.

    Tahun 2023 ini pula, Provinsi Kalimantan Selatan terpilih sebagai provinsi layak anak dan menjadi satu-satunya provinsi penerima penghargaan ini di pulau Kalimantan.

    Pada peringatan hari anak nasional ini, Paman Birin menyerahkan penghargaan piala dan piagam kepada forum anak daerah, puskesmas layak anak yaitu Kelua Tabalong dan Kambat Utara Hulu Sungai Tengah.

    Penandatanganan kesepatakan bersama antara Pemprov Kalsel dengan Ikatan Motor Indonesia dan Badan Narkotika Nasional tentang pemenuhan hak anak, perlindungan serta penanganan perempuan dan anak. (ernawati)

    Editor: Erna Djedi

    Baca Juga :   Forum Anak Tanah Bumbu Raih Empat Penghargaan di Temu FAD Tingkat Kalsel

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI