Prakiraan Cuaca Sabtu 12 Agustus, BMKG: 8 Wilayah Bercuaca Ekstrem, Gelombang Tinggi Berpotensi Landa Kalsel

WARTABANJAR.COM Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) merilis Peringatan Dini cuaca ekstrem untuk sejumlah wilayah, Sabtu 12 Agustus 2023.

Berdasarkan Peringatan Dini BMKG, ada 8 wilayah yang berpotensi dilanda cuaca ekstrem hujan lebat disertai petir dan angin kencang.

Sementara cuaca di Kalimantan Selatan (Kalsel) diprediksi bakal cerah sepanjang hari, seperti Kota Banjarmmasin, pagi hari ditutupi Asap, siang cuaca cerah berawan, malam cerah dan dini hari cuaca kembali berasap.

BACA JUGA: Banjarmasin Waspada Asap Jumat 11 Agustus 2023, BMKG: Prediksi Cuaca 33 Kota Besar di Indonesia

Hanya saja BMKG mengeluarkan peringatan untuk sejumlah wilayah di Kalsel akan bahaya kebakaran lahan dan hutan (karhutla) hari ini, Sabtu (12/8/2023).

Selain itu gelombang tinggi juga bakal melanda di Kalimantan Selatan, bahkan BMKG menyebu gelombang tingga hingga 2.50 meter bakal terjadi di Perairan Selatan Kalimantan.

Dilansir dari BMKG, berikut rincian peringatan dini cuaca ekstrem di Indonesia:

Wilayah yang berpotensi hujan lebat disertai kilat/petir dan angin kencang:

Aceh

Sumatera Utara

Sumatera Barat

Riau

Bengkulu

Sumatera Selatan

Banten

Kalimantan Utara

Sulawesi Tengah

Papua

Wilayah yang berpotensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang:

Kalimantan Timur

Sulawesi Utara

Wilayah yang berpotensi angin kencang:

Nusa Tenggara Barat

Nusa Tenggara Timur

Sulawesi Barat

Maluku Utara

Peringatan Dini Gelombang Tinggi

BMKG menyebutkan, pola angin di wilayah Indonesia bagian utara umumnya bergerak dari Tenggara – Selatan dengan kecepatan angin berkisar 5 – 20 knot, sedangkan di wilayah Indonesia bagian selatan umumnya bergerak dari Timur – Tenggara dengan kecepatan 8 – 25 knot.

Kecepatan angin tertinggi terpantau di Perairan selatan Banten, Laut Banda, Laut Arafuru, dan Perairan Merauke.

Kondisi Laut

Area Perairan dengan Gelombang Sedang (1.25 – 2.50 M)

Selat Malaka bagian Utara

Perairan Barat Aceh hingga Kep. Nias

Samudra Hindia Barat Aceh

Teluk Lampung bagian Selatan

Perairan Selatan P. Bali hingga P. Sumbawa

Selat Bali – Lombok – Alas bagian Selatan

Selat Sape bagian Selatan

Selat Sumba

Perairan Selatan P. Sumba

Perairan P. Sawu – P. Rote – Kupang

Laut Sawu

Selat Ombai

Laut Natuna

Selat Karimata

Perairan Selatan Kalimantan

Laut Jawa

Selat Makassar bagian Selatan

Perairan Kep. Selayar

Laut Flores

Perairan Baubau – Kep. Wakatobi

Perairan Manui – Kendari

Perairan Selatan Kep. Banggai – Kep. Sula

Laut Sulawesi bagian Barat

Perairan Kep. Sangihe – Kep. Talaud

Laut Maluku

Perairan Bitung – Kep. Sitaro

Perairan Utara Kep. Halmahera

Laut Halmahera

Samudra Pasifik Utara Halmahera – Jayapura

Laut Seram

Perairan Selatan P. Buru – P. Seram

Laut Banda

Perairan Kep. Sermata – Kep. Babar

Perairan Kep. Kai – Kep. Aru

Laut Arafuru bagian Tengah – Timur

Perairan Sorong bagian Selatan

Perairan Fakfak – Amamapare

Area Perairan dengan Gelombang Tinggi (2.50 – 4.0 M)

Perairan Barat Kep. Mentawai

Perairan P. Enggano – Bengkulu

Perairan Barat Lampung

Samudra Hindia Barat Nias – Lampung

Selat Sunda bagian Barat dan Selatan

Perairan Selatan P. Jawa

Samudra Hindia Selatan Jawa – NTT

Perairan Selatan Kep. Tanimbar

Laut Arafuru bagian Barat.(wartabanjar.com/bmkg.go.id)

editor : didik tm

Baca Juga :   Prakiraan Cuaca Terkini Kalimantan Selatan: Hujan Ringan Dominan, Lima Wilayah Cerah Berawan

Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

BERITA LAINNYA

TERBARU HARI INI