Sekdaprov Minta LPTQ Bikin Program Tingkatkan Kemampuan Qari dan Qariah Banua

    “Jadi LPTQ dapat terlibat langsung ke masyarakat dengan menanamkan kecintaan kepada Al-Qur’an,” harap Sekdaprov yang juga Ketua Umum LPTQ Kalsel.

    Pembukaan Rakerda kali ini juga dihadiri oleh Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Biro Kesejahteraan Rakyat Setda Provinsi Kalsel Ahmad Solhan, Kepala Kanwil Kemenag Kalsel Muhammad Thambrin dan diikuti oleh pengurus LPTQ kabupaten/kota se-Kalsel. (edj/mc)

    Editor: Erna Djedi

    Baca Juga :   Pimpin Apel Pengamanan Pilkada 2024, Ini Pesan Kapolres Banjar

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI