Hal serupa terjadi pada telur ayam ras yang minggu lalu dibanderol Rp29 ribu per kg menjadi Rp29.650 per kg pekan ini.
D sisi lain ada juga yang harganya stabil seperti minyak goreng kemasan bermerek 2 di level Rp20.300 per kg. (berbagai sumber)
Editor: Yayu
Baca Juga: BREAKING NEWS: Seorang Balita Diduga Tenggelam di Banyiur