Barang Bukti yang dimusnahkan diantaranya 796 butir Dextromethopan, 13 butir Karisoprodol, 12 buah sajam, 26 buah timbangan digital, 13 buah benda rampasan lainnya berupa 1 buah kaos, 6 jaket dan 7 celana, 81 buah handphone serta 1 buah kartu ATM.
Diakhir kegiatan dilakukan penandatanganan Pemusnahan Barang Bukti oleh Kajari Banjar, Bardan serta Kasi Barang Bukti dan Barang Rampasan, M Widha Prayogi yang disaksikan Bupati, Kapolres, perwakilan Kodim 1006, Ketua Pengadilan Negeri, Ketua DPRD, Kepala Rupbasan Kelas I Banjarmasin, Kepala BPOM Banjarmasin, Kepala BNN Kota Banjarbaru dan perwakilan Fakultas Hukum Universitas Lambung Mangkurat. (bjr)
Baca Juga:
Wapres Ma’ruf Amin Serahkan Bansos di Panti Sosial Budi Luhur Banjarbaru
Editor : Hasby