Terkenal Sebagai Tukang Spoiler, ELF Dikejutkan Donghae Super Junior Jadi Model MV Rossa “The Heart You Hurt” Tanpa Pemberitahuan Sebelumnya

    Terkait lagu tersebut bakal dirilis secara resmi pada 31 Maret 2021 pukul 18.00 WIB di kanal YouTube resmi Rossa.

    Di YouTube tersebut dia menuliskan komentar ini merupakan kejutan darinya dan Donghae Super Junior.

    “Dear Pecinta Rossa & Elf semoga kalian senang dengan surprise dari aku dan Donghae. Tunggu video klipnya tanggal 31 Maret 2021 dan trendingkan ya! Makasih semuanya,” tulisnya.

    Lagu tersebut sebenarnya bukan lagu baru, melainkan tembang lamanya berjudul Hati yang Kau Sakiti yang kemudian dibuat versi barunya berbahasa Korea dengan judul The Heart You Hurt atau dalam Bahasa Korea yaitu Sangcheo Badeun Maeum.

    MV versi rekamannya sebenarnya sudah dirilisnya di kanal YouTube-nya pada 15 Agustus 2020 lalu.

    Kali ini yang versi video musiknya bersama Donghae Super Junior dan Dion Wiyoko akan dirilis 31 Maret 2021. (brs)

    Editor: Yayu Fathilal

    Baca Juga :   Anggun Geram Dituding Jadi Pendukung Zionis Gegara Pernah Jadi Juri Lomba Nyanyi dan Komentari Peserta dari Israel, Ancam Bakal Laporkan Pelakunya

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI