VIDEO Banjir Sepaha Orang Dewasa, Warga Desa Handil Negara Mengungsi Ketempat Aman

    WARTABANJAR.COM – Banjir di Desa Handil Negara, Kecamatan Kurau, Kabupaten Tanah Laut, semakin parah, Kamis (23/1/2025).

    Ketinggian air mengalami peningkatan yang signifikan. Ketinggian air mencapai paha orang dewasa. Banjir telah merendam sebagian desa.

    BACA JUGA:VIDEO- Banjir Tak Kunjung Surut, Aktivitas dan Pertanian Warga Kurau Terganggu

    Banyak warga terpaksa dievakuasi ke tempat yang lebih aman. Petugas BPBD dan relawan mengerahkan perahu karet untuk mengevakuasi warga.(Wartabanjar.com/Billie)

    editor: nur muhammad

    Baca Juga :   VIDEO Warga Diminta Hati-hati Melintas di Jalan A Yani Km 9 karena Banjir Rendam Sebagian Jalan

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI