47 Titik Hotspot di Kabupaten HSS, Karhutla di Desa Pinahin Raya

    WARTABANJAR.COM, HSS – Kabupaten Hulu Sungai Selatan memiliki 47 titik hotspot. Hal ini berdasarkan laporan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten HSS.

    Titik hotspot berada di enam kecamatan. Dengan hotspot terbanyak di Kecamatan Daha Utara sebanyak 22 titik.

    Berikut data titik hotspot di Kabupaten HSS:

    1. KECAMATAN KANDANGAN : 0 titik
    2. KECAMATAN PADANG BATUNG : 0 titik
    3. KECAMATAN SIMPUR : 4 titik
    4. KECAMATAN KALUMPANG : 4 titik
    5. KECAMATAN SUNGAI RAYA : 0 titik
    6. KECAMATAN ANGKINANG : 1 titik
    7. KECAMATAN TELAGA LANGSAT : 0 titik
    8. KECAMATAN LOKSADO : 0 titik
    9. KECAMATAN DAHA UTARA : 22 titik
    10. KECAMATAN DAHA SELATAN : 13 titik
    11. KECAMATAN DAHA BARAT : 3 titik

    Dari enam titik hotspot, terjadi karhutla di Desa Pihanin Raya Kecamatan Daha Selatan.

    Karhutla di Desa Pihanin dapat dipadamkan sekitar Pukul 15:40 WITA dengan luas lahan terbakar kurang Lebih 1,5 Ha. (ahmad raihan)

    Baca Juga

    Besok Listrik Mati di Jalan A Yani km 4,5 Sampai km 10

    Editor Restu

    Baca Juga :   Kadinkes Kota Banjarmasin Apresiasi Penilaian Germas Kalsel di Puskesmas Sei Bilu

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI