Lahir sebagai Serigne Khabane Lame, ia memulai kariernya di media sosial setelah kehilangan pekerjaan sebagai buruh pabrik saat pandemi COVID-19.
Gaya humor visualnya yang universal dan tanpa kata-kata membuatnya menjadi kreator TikTok dengan pengikut terbanyak di dunia.
Kini, ia telah menetapkan standar baru bagaimana pengaruh digital dapat dikonversi menjadi kerajaan bisnis global yang terstruktur. (wartabanjar.com/berbagai sumber)
Editor: Yayu

