Polda Kalsel All Out Layani Jemaah 5 Rajab: 17 Dapur Umum Disiagakan, Hampir 4.000 Personel Diterjunkan

Ribuan personel tersebut disebar untuk menjalankan tugas pengamanan sekaligus pelayanan, mulai dari pengaturan lalu lintas, pengamanan titik-titik vital, hingga bantuan kemanusiaan bagi jemaah.

Kapolda memastikan, hingga saat ini pelaksanaan Pengajian Rutin 5 Rajab berjalan aman, tertib, dan kondusif. Seluruh kesiapan ini diharapkan mampu memberikan rasa aman serta kenyamanan bagi seluruh jemaah.

“Dengan kesiapan ini, kami berharap seluruh rangkaian pengajian dapat berlangsung lancar, aman, dan penuh kekhusyukan,” pungkasnya.(wartabanjar.com/IKhsan)

editor: nur_muhammad

Baca Juga :   Intensitas Hujan Masih Tinggi, Jajaran Kepolisian Rutin Monitor Debit Air Sungai Tabalong

Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

BERITA LAINNYA

TERBARU HARI INI

paling banyak dibaca