Jika tidak mencukupi, pemerintah daerah dapat memanfaatkan Bantuan Ongkos Angkut dari APBD, atau menggunakan pos biaya tidak terduga sesuai aturan yang berlaku.
Khusus di Kabupaten Barito Kuala, kegiatan GPM dilaksanakan dengan dukungan penuh Polres Batola yang bersinergi bersama Bulog Cabang Marabahan di halaman DKPP Batola.
Kehadiran Bupati H. Bahrul Ilmi pada kegiatan ini menegaskan komitmen pemerintah daerah dalam mendukung program nasional untuk menjaga keterjangkauan harga pangan bagi masyarakat. (Wartabanjar.com/Aa)
Editor Restu

