Delaying System untuk Antisipasi Kepadatan Kendaraan Menuju Merak, Begini Penjelasan Kakorlantas

    Selain itu, kata Kakorlantas, pihaknya telah memetakan jalur pemudik yang hendak menyeberang menuju pelabuhan-pelabuhan yang ada di Lampung.

    Hal ini dilakukan agar kepadatan bisa terurai dengan baik dari setiap jenis kendaraan yang melintas.

    “Jadi ada tiga pelabuhan, yang ada di Merak sudah kita persiapkan menuju Pelabuhan Bakauheni, Pelabuhan Ciwandan menuju Pelabuhan Wika Beton, dan Pelabuhan BBJ akan mengarah ke Pelabuhan BBJ Lampung,” pungkasnya. (Erna Djedi/tri)

    Baca Juga :   Duka Cita Mendalam, Tiga Polisi di Lampung Gugur di Arena Sabung Ayam

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI