Presiden Prabowo Akan Beri Arahan Seluruh Kepala Daerah di Sentul

Persiapan pilkada juga akan menjadi salah satu topik yang akan dibahas.

Baca juga: Update Pencarian Anak Diduga Tenggelam di Alalak

Ia menambahkan Kemendagri juga akan mengundang Komisi Pemilihan Umum (KPU), TNI, Polri, Kejaksaan Agung hingga Sentra Penegakan Hukum Terpadu (Gakkumdu).

Mendagri menegaskan acara itu digelar secara terbuka untuk seluruh media.

“Jadi, mohon jangan khawatir bahwa ini ada arahan khusus atau apa, ini tidak, karena terbuka kepada media, media akan meliput. Kami Kemendagri sebagai tuan rumah penyelenggara, kami undang seluruh media, semua akan tahu,” ujarnya. (Sidik Purwoko)

Editor: Sidik Purwoko

Baca Juga :   Menteri PPPA Dampingi Wapres Tinjau Banjir Aceh Tamiang, Pastikan Hak Anak Terpenuhi

Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

BERITA LAINNYA

TERBARU HARI INI

paling banyak dibaca