Hadiri Pelantikan Prabowo-Gibran, Ini Harapan Ketua DPRD Kalsel H Supian HK

Tidak lupa Supian HK juga memberikan apresiasi yang Sebesar-besarnya, kepada Presiden RI periode 2014-2019 dan 2019-2024 Ir. Joko Widodo.

Menurutnya hal baik yang ditinggalkan Presiden Joko Widodo, diharapkan akan diteruskan pemimpin selanjutnya, Presiden Prabowo Subianto.

“Kami juga mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada Presiden Jokowi, semoga apa saja yang menjadi hal baik di era kepemimpinan beliau, dapat dilanjutkan oleh Presiden terpilih”, pungkas Supian HK.

Pada pelantikan Presiden terpilih periode 2024-2029 kali ini, Ketua DPRD Kalsel H. Supian HK hadir bersama Sekretaris Daerah Kalsel Ir. Roy Rizali Anwar. (ernawati)

Editor: Erna Djedi

Baca Juga :   Bendungan Riam Kiwa Ditarget Rampung 2027, Pemprov Kalsel Harap Atasi 70 Persen Banjir

Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

BERITA LAINNYA

TERBARU HARI INI

paling banyak dibaca