Dua Paslon Cagub dan Cawagub Jakarta Resmi Daftar Ikut Pilkada

    Baca juga: Persiapan Polri Amankan Kunjungan Paus Fransiskus dan Kegiatan ISF

    Keduanya memakai peci hitam, koko lengan panjang warna putih, celana batik coklat, sandal, dan sarung warna oranye yang diselempangkan di leher.

    Setibanya di KPU DKI, keduanya langsung menyapa tim sukses dan masyarakat sekitar. Mereka didampingi perwakilan partai politik pengusung dan pendukung, serta perwakilan komunitas Betawi.

    Pasangan RK-Suswono didukung Partai Gerindra, Partai Golkar, PAN, Partai Demokrat, PSI, PKB, NasDem, PPP, dan Perindo. Pasangan itu juga menerima dukungan parpol nonparlemen, yakni Partai Gelora, Partai Garuda, Partai Bulan Bintang, PRIMA, dan Partai Kebangkitan Nusantara.

    Baca juga: Peringati Hari Jadi ke 74 Kabupaten Banjar, Bupati Banjar dan Rombongan Ziarah ke Makam Para Ulama

    Arus lalu lintas di sekitar kantor KPU Jakarta dijaga oleh pihak kepolisian, Satpol PP, dan Dinas Perhubungan Jakarta. Hal itu untuk memastikan kawasan aman dan steril selama pelaksanaan acara. (Sidik Purwoko)

    Editor: SIdik Purwoko

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI