WARTABANJAR.COM, BANJARMASIN- Sebuah kejadian tragis menimpa seorang bayi berusia 2 hari di Amerika Serikat (AS) belum lama ini.
Bayi yang bernama Breelyn itu mengalami radang otak parah setelah dicium seseorang yang terinfeksi virus herpes.
Peristiwa ini menjadi pengingat tentang betapa pentingnya menjaga kesehatan bayi, terutama pada awal kehidupannya.
Sistem kekebalan tubuh bayi yang baru lahir masih sangat lemah dan belum sepenuhnya berkembang.
Kondisi ini membuat mereka lebih rentan terhadap infeksi virus dan bakteri.
BACA SELENGKAPNYA DI SINI: 8 Tips Merawat Kesehatan Bayi Baru Lahir
BACA JUGA: Menteri Israel Mundur dari Kabinet, Sebut Netanyahu Tak Jelas Soal Pascaperang Gaza
Editor: Yayu