Kelima, memperdalam Ilmu di bulan
Ramadhan sebagai bulan pendidikan (tarbiyah) selama bulan Ramadhan agar dapat meningkatkan kualitas keilmuan melalui kurikulum kehidupan selama Ramadhan.
“Sehingga dapat mewujudkan kesalehan pribadi menuju kesalehan sosial. Ditengan banyaknya masalah sosial seperti kemiskinan, ketertinggalan dalam bidang ilmu pengetahuan,” ungkapnya.
Menurutnya, bulan Ramadhan hadir untuk menambah wawasan dan pengetahuan dalam menghadapi persoalan bangsa.
“Oleh sebab itu, momentum Ramadhan harus mampu menyelesikan salah satu problem bangsa yakni merosotnya nilai-nilai kejujuran dan keadilan,” tutupnya. (atoe/MUI)
Editor Restu