BPBD Banjar Distribusikan Jutaan Liter Air Bersih untuk Warga Alami Kekeringan

    ”Kalau habis yang dikirim BPBD, kita pakai air sumur bor, tapi warnanya masih kuning. Kita endapkan pakai tawas dulu satu malam baru jernih dan bisa dipakai,” ucap Ahmad Yani warga Desa Limamar Ulu.

    Berbeda dengan Mardiah warga Desa Limamar Ilir, yang mengaku air sumur bor berwarna kuning tidak dimanfaatkan untuk memasak dan minum.

    Untuk keperluan harian tersebut Mardiah dan warga lainnya harus membeli air kemasan galon. (ernawati)

    Editor: Erna Djedi

     

    Baca Juga :   1.175 Jiwa Terdampak Banjir di Desa Teluk Selong Ulu

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI