Forkot Banjarmasin Gelar Diskusi Publik Mengupas Restorative Justice Anak Berhadapan dengan Hukum

    Diskusi ini, menghadirkan narasumber Profesor Dr HM Hadin Muhjad SH MHum, yang merupakan Guru Besar Ilmu Hukum Universitas Lambung Mangkkurat yang juga Ketua Sekolah Tinggi Ilmu Hukum Sultan Adam (STIHSA) Banjarmasin.

    Pembicara lainnya, Dr Muhammad Pazri SHMH, yang merupakan Direktur Utama Borneo Law Firm Banjarmasin.

    Satu pembicara lainnya, dari PERADI Banjarmasin, Dr Dian Korona Riadi SH MH, yang juga praktisi hukum dan dosen.

    Selain para narasumber, diskusi publik akan menghadirkan stakeholder terkait seperti kepolisian, kejaksaan, lembaga peradilan, Kemenkum HAM, tokoh masyarakat dan agama, serta insan pers, (ernawati)

    Editor: Erna Djedi

    Baca Juga :   Distan Banjar Ajari Petani Desa Bunipah Cara Bikin Perangkap Maut Tikus

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI