Kejadian di Jembatan Basirih Ternyata Bukan Begal, Ini Kata Polisi

    “Saat korban turun, Ia langsung teriak meminta tolong kepada warga yang melintas di jalan tersebut,” sambungnya.

    Melihat korban teriak meminta tolong, akhirnya RA pun kabur meninggalkan korban di lokasi tersebut, dan kemudian dibawa oleh warga le Mapolsek Banjarmasin Selatan.

    Kapolsek menjelaskan, kalau kejadian tersebut bukanlah pembegalan, dan untuk saat ini masih didalami oleh petugas.

    “Untuk saat ini korban masih dalam pengaruh alkohol, masih belum dapat kita introgasi lebih dalam lagi,” pungkasnya. (qyu)

    Editor: Erna

    Baca Juga :   3 Remaja Diamankan di Belitung Diduga Kelompok Gengster Pelaku Penyerangan Anggota Damkar

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI