Warga Patah Tulang Terjebak di Luapan Banjir Sungai Kemuning Banjarbaru

    WARTABANJAR.COM, BANJARBARU – Sungai Kemuning di Loktabat Selatan, Kota Banjarbaru meluap saat hujan deras, Minggu (22/2).

    Dalam video yang diterima wartabanjar, luapan air Sungai Kemuning sudah mencapai pinggang orang dewasa.

    Derasnya arus air membuat banyak warga yang terjebak di dalam rumah. Relawan 01 SR melaporkan ada korban akibat banjir dari luapan Sungai Kemuning.

    Salah seorang warga yang rumahnya terendam banjir, mengalami patah tulang di bagian kaki.

    Diinfokan juga ada bayi yang terjebak banjir dan meminta bantuan evakuasi.

    “Minta tolong bantuannya ada warga patah kaki,” ucapnya dalam video.(ehn)

    Baca Juga

    Pembakal Tambak Anyar Ulu Tak Mau Mundur

    Editor Restu

    Baca Juga :   Polsek Bintang Ara Sergap Dua Pengedar Narkoba

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI