Himbauan Polres Banjar untuk Suporter Laga Barito Putera vs PSS Sleman di Demang Lehman

    WARTABANJAR.COM – Laga lanjutan Liga 1 2022/2023 mempertemukan Barito Putera vs PSS Sleman di pekan ke-21 pada Selasa (31/1/2023).

    Pertandingan Barito vs PSS ini akan digelar di Stadion Demang Lehman, Martapura dengan kick off pukul 15.00 WIB.

    Polres Banjar melalui akun instagram resminya mengimbau kepada suporter Liga 1 yang akan menonton pertandingan di Stadion Demang Lehman Indrasari, Martapura.

    Baca Juga

    Identitas Korban Tewas Terlindas Tronton di Teluuk Dalam

    Kapolres Banjar, AKBP M Ifan Hariyat memberikan himbauan sebagai berikut:

    • Dilarang membawa narkoba, minuman keras dan
    • Dilarang membawa korek api, petasan, kembang api dan senjata api.
    • Mematuhi protokol Kesehatan.
    • Mentaati peraturan dan himbauan dari petugas.
    • Bagi yang mempunyai riwayat penyakit agar membawa obat sendiri sesuai resep dokter. (aqu)

    Editor Restu

    Baca Juga :   Rafael Leao "Menari", AC Milan Bungkam Girona 1-0 di Liga Champions 2024-2025

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI