Presiden Jokowi Bertolak ke Belgia Hadiri KTT Asean-Uni Eropa

Menutup pernyataan persnya, Presiden menyampaikan bahwa kunjungan ke Belgia kali ini berlangsung dalam waktu singkat, tidak lebih dari 24 jam.

“Saya dan delegasi juga hanya kurang dari 24 jam di Belgia, setelah itu langsung pulang kembali ke tanah air,” pungkasnya.

Turut mendampingi Presiden saat memberikan pernyataan pers, yaitu Wakil Presiden Ma’ruf Amin, Menteri Sekretaris Negara Pratikno, Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa, dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit. (Aqu/biro setpres)

Editor Restu

Baca Juga :   PERAMPOKAN BANK TERBESAR JERMAN! Brankas Dibobol Pakai Bor, Rp 590 Miliar Raib Saat Libur Natal

Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

BERITA LAINNYA

TERBARU HARI INI

paling banyak dibaca