Presiden Jokowi Tawarkan Indonesia Jadi Tempat Pembuatan Baterai Mobil Listrik

    “Kita harapkan bisa mencapai 30 juta di tahun 2024. Artinya yang kecil-kecil jangan ditinggal. Saya titip pada India, agar usaha mikro ini masih dilibatkan. Saya percaya B20 akan semakin berkembang,” pungkas Presiden.

    B20 Summit dihadiri oleh lebih dari 3.300 orang yang terdiri dari 40 negara di dunia. Terdiri dari pimpinan negara, chief executive officer (CEO), dan pemimpin bisnis dari berbagai perusahaan multinasional. Peserta B20 Summit merupakan representasi lebih dari enam setengah juta bisnis di berbagai belahan dunia.(aqu/rls)

    Baca Juga

    Mobil Terprosok di Warung Makan Saraba Nyaman Gambut

    Editor Restu

    Baca Juga :   Perangi Kejahatan Siber, Polda Metro Resmikan Direktorat Reserse Siber

    Baca Lebih Lengkapnya Instal dari Playstore WartaBanjar.com

    BERITA LAINNYA

    TERBARU HARI INI